Sebelum melakukan konfigurasi Server VPN PPTP pada MikroTik hal harus dilakukan adalah mengkonfigurasi MikroTik tersebut menjadi sebuah Router dan sekalin dikonfigurasi DHCP-Server gunanya agar client yang terkoneksi pada mesin VPN tersebut bisa langsung mendapatkan IP secara otomatis. Berikut langkah-langkah untuk melakukan konfigurasi VPN PPTP pada MikroTik
- Masuk ke MikroTik menggunakan winbox kemudian ikuti langkah berikut pilih menu PPP-> Interface-> PPTP Server kemudian centang enable, yang lain tidak perlu diseting apa-apa bisa dilihat seperti pada gambar dibawah
- kemudian masuk kedalam menu secrets untuk membuat user yang nantinya akan melakukan koneksi ke server
- setelah semaunya selesai maka coba lakukan koneksi dari client, semoga bermanfaat
Post a Comment
silahkan komentar dibawah ini, komentar anda sangat berarti untuk penulis artikel